Skip to content
LB FOTOGRAFI

LB FOTOGRAFI

LB FOTOGRAFI

  • Tips
  • Istilah
  • Filosofi
  • Editing
  • Catatan
  • Galeri
  • Lovely Bogor
  • Tips
  • Istilah
  • Filosofi
  • Editing
  • Catatan
  • Galeri
  • Lovely Bogor

Catatan Penulis

Kategori tulisan berisi opini, pandangan, ataupun hal-hal lain di dunia fotografi yang dianggap menarik oleh pengelola LB Fotografi

Yang Harus Dilakukan Jika Foto Hasil Jepretanmu Dinilai Jelek 5

3 Tips Jika Foto Hasil Jepretanmu Dinilai Jelek, Tidak Perlu Marah

Seorang fotografer suatu waktu dalam perjalanannya pasti akan menemukaan saat dimana foto hasil jepretannya dinilai jelek oleh yang melihat. Situasi yang seringnya menghadirkan rasa tidak … Lanjut Baca

Alasan Mengganti Kamera - Jangan Karena Ingin

Kamera Bukan Hanya DSLR atau Mirrorless Saja

“Ton, ada yang bisa ajarin keponakanku memotret nggak? Cuma saat ini dia belum punya kamera. Bisa kan?“, tanya teman lama saya beberapa waktu yang lalu. … Lanjut Baca

Tingkah Para Ponselgrafer Yang Menjengkelkan Saat Sesi Pemotretan Pernikahan

3 Tingkah Para Ponselgrafer Yang Menjengkelkan Saat Sesi Pemotretan Pernikahan

Tidak menyenangkan sebenarnya memberi istilah ponselgrafer pada para pemotret yang memakai smartphone atau ponsel. Juga tidak ada niatan untuk merendahkan mereka yang memotret memakai ponsel. … Lanjut Baca

Penyebab Hunting Foto Tidak Membawa Hasil dan Solusinya 3

Kenali Penyebab Hunting Foto Gagal Bawa Hasil dan Hindari!

Berangkat dengan semangat 45, pulang ke rumah dengan muka masam, cemberut, dan mulut manyun. Kesal bin sebal. Kira-kira begitulah wajah fotografer atau penghobi fotografi yang … Lanjut Baca

Keuntungan dan Kerugian Menyewa Kamera atau Lensa, Pernah Terpikirkan

Keuntungan dan Kerugian Menyewa Kamera atau Lensa, Pernah Terpikirkan?

Salah satu jenis bisnis yang mulai marak seiring dengan berkembangnya dunia fotografi adalah jasa penyewaan perlengkapan fotografi. Bisnis ini menawarkan kepada masyarakat untuk menyewa, kamera, … Lanjut Baca

Cara Memilih Blog Yang Tepat Untuk Belajar Fotografi

Cara Mencari dan Memilih Blog Yang Tepat Untuk Belajar Fotografi

Prinsip kehati-hatian merupakan sesuatu yang harus dipegang saat berhubungan dengan informasi yang didapat dari internet. Salah menilai, sangat mungkin kita akan terjebak mempercayai sebuah informasi … Lanjut Baca

Permintaan Jasa Pembuatan Foto Produk Bakalan Naik Nih 2

Permintaan Jasa Pembuatan Foto Produk Bakalan Naik Nih!

Boleh lah dianggap otak atik gathuk alias cocokologi, tetapi ada sedikit keyakinan bahwa permintaan jasa pembuatan foto produk bisa naik daun setelah masa pandemi Covid-19 … Lanjut Baca

Punya Target Saat Belajar Fotografi Sangat Membantu 2

Punya Tujuan dan Target Saat Belajar Fotografi Sangat Membantu

Pernah merasa sudah lama belajar fotografi tetapi hasil fotonya dirasa tidak menunjukkan perkembangan sama sekali? Tidak perlu merasa minder, banyak sekali orang yang merasakan hal … Lanjut Baca

Terjebak Antara Fotografi Jalanan dan Jurnalistik

Apa Beda Antara Fotografi Jalanan Dan Jurnalistik?

Secara teori, Fotografi Jalanan dan Jurnalistik adalah dua genre yang berbeda. Masing-masing memiliki karakter dan ciri khas yang, lagi-lagi menurut teori, berbeda. Masalahnya ada banyak … Lanjut Baca

Mencari Template Blog Foto Tidak Mudah Sama Sekali

LB Fotografi kembali berganti template. Nama template yang sekarang GeneratePress, versi premium (bukan gratis). Jadi, keluar duit lagi, tapi terpaksa. Hasil tes kecepatan blog ini … Lanjut Baca

Older posts
Page1 Page2 … Page4 Next →

Dapatkan artikel terbaru di email Anda

Kamera Polaroid - Jepret Dan Cetakan Foto Langsung Keluar A
18
Oct
3 Min Read16

Kamera Polaroid : Jepret Dan Foto Langsung Keluar

Pernah mendengar istilah Kamera Polaroid ? Belum ? Tidak perlu merasa minder, karena bagi mereka yang lahir setelah tahun...

Added to: Sejarah
By Anton Ardyanto
Brownie - Cikal Bakal kamera Saku A
20
Oct
2 Min Read193

Brownie : Nenek Moyang Kamera Saku

Maukah Anda membawa kotak seperti di atas saat hendak memotret? Kemungkinan besar, jawabannya TIDAK. Terlalu besar, berat dan merepotkan....

Added to: Sejarah
By Anton Ardyanto
  • Kebijakan Privasi
  • Kebijakan Privasi
  • Hubungi Saya
  • Tentang
  • Lovely Bogor Network
© 2023 LB FOTOGRAFI • Built with GeneratePress